Bandara Internasional Noi Bai

Bepergian ke dan dari Bandara Internasional Noi Bai

Di halaman ini, Anda akan menemukan informasi yang dibutuhkan untuk memudahkan Anda menyusuri Bandara Internasional Noi Bai ke tujuan Anda.

Panduan Bandara Internasional Noi Bai

Peta terminal kedatangan dan keberangkatan dan informasi lain untuk menjelajahi Bandara Internasional Noi Bai Vietnam.

Terminal Kedatangan

Peta kedatangan bandara Hanoi
Imigrasi

Mohon tunjukkan paspor Anda.

Pemeriksaan Keamanan

Pemeriksaan tas jinjing dan koper mungkin akan dilakukan atas instruksi staff bandara.

Terminal Keberangkatan

peta keberangkatan bandara Hanoi
Informasi Peta Bandara

Dapatkan detail tentang lounge bandara.

Check-In
Jalur Cepat Pemeriksaan Keamanan

Beberapa pelancong yang memenuhi syarat untuk jalur Penumpang Prioritas.

Pelancong yang Memenuhi Syarat

  • Kelas Bisnis
  • Anggota Diamond Service
  • Anggota Platinum Service
  • Anggota Super Flyers
  • Anggota Star Alliance Gold
  • Anggota Platinum Vietnam Airlines
  • Anggota Gold Vietnam Airlines

Mohon tunjukkan pas naik anda saat menggunakan layanan ini.

Transit

Transit dari ANA ke Maskapai Lain (Penerbangan Internasional)

Mohon selesaikan check-in di loket penerbangan lanjutan untuk penerbangan internasional. Setelah check-in, silakan menuju pintu masuk untuk penerbangan internasional di lantai 3.

Transit dari ANA ke Penerbangan Domestik di Vietnam

Setelah melewati Imigrasi, silakan menuju ke lantai 1 dan gunakan bus antar-jemput untuk menuju terminal domestik (Terminal 1).