Barang Rusak, Hilang, Tidak Ditemukan, dan Tertinggal

Panduan Seputar Barang yang Rusak, Hilang, Tidak Ditemukan, dan Tertinggal

Kami senantiasa menangani bagasi yang Anda percayakan kepada kami dengan sangat hati-hati sampai kedatangan di tujuan. Namun demikian, dalam beberapa kasus, kerusakan mungkin saja terjadi.
Kami memohon maaf atas kekhawatiran dan ketidaknyamanan yang besar untuk semua penumpang yang terpengaruh.
Sehubungan dengan kejadian yang sangat disayangkan ini, ANA akan mengambil tindakan dengan itikad baik untuk menyelesaikan masalah tersebut.

Pernyataan

Jika masih berada di bandara

Jika Anda menyadari adanya kerusakan pada bagasi yang didaftarkan, segera laporkan ke staf ANA.

Jika telah meninggalkan bandara

Jika Anda menyadari adanya kerusakan pada bagasi terdaftar setelah meninggalkan bandara, periksa apakah penafian berlaku untuk kasus Anda, lalu laporkan dalam waktu yang ditetapkan secara hukum.
Seperti yang telah diinformasikan dalam Kondisi Barang Bawaan, Anda harus melaporkannya secara tertulis (Formulir Pernyataan Kerusakan Bagasi).

Jika Anda ingin melaporkannya melalui telepon, Anda tetap harus mengirimkan Formulir Pernyataan Kerusakan Bagasi.
Perlu diketahui bahwa biaya pengiriman formulir pernyataan ditanggung oleh Anda.

  • * Untuk penumpang penerbangan internasional yang pesawatnya tidak dioperasikan oleh ANA Group, silakan hubungi langsung maskapai operasional tersebut.

Tenggat Waktu Deklarasi

Tujuh hari sejak penerbangan tiba

Kompensasi

Umumnya, bagasi harus memenuhi syarat kompensasi sebelum dapat diperbaiki. Kami dapat menawarkan opsi lainnya, tergantung tingkat kerusakan dan waktu yang diperlukan untuk memperbaikinya.

  • * Perlu diketahui bahwa penafian mungkin berlaku dan pada beberapa kasus, mungkin kompensasi tidak berlaku.

Sanggahan

Kami selalu berhati-hati saat menangani bagasi Anda, tapi mungkin bagasi terdaftar mengalami kerusakan akibat penanganan bagasi pada umumnya.
Kami tidak bertanggung jawab atas:

  • Kerusakan yang terjadi di luar kendali maskapai
  • Kerusakan yang diakibatkan oleh kecacatan bagasi, misalnya isi bagasi tidak benar atau terlalu penuh, atau sudah usang.
  • Keausan atau kerusakan biasa, atau hilangnya komponen yang mencuat
  • Kerusakan yang diakibatkan oleh tindakan TSA (Hanya dalam bahasa Inggris) atau otoritas inspeksi keamanan lain di negara tertentu
  • Kerusakan yang diakibatkan oleh sifat alami produk, seperti barang yang mudah rusak.
    (Contoh) Alat musik, perlengkapan olahraga (papan surfing, sepeda, dll.), perlengkapan yang rapuh (kamera, komputer pribadi, dll.), barang pecah belah, botol minuman, dll.

Penyok

Kotor

Sobek

Roda aus

Hilangnya komponen yang mencuat

Kerusakan pada komponen yang mencuat

  • * Foto di atas adalah contoh yang dianggap tidak akan menerima kompensasi.
    Kami akan memberi tahu Anda setelah mengonfirmasikan kondisi bagasi yang sebenarnya.

Hilang atau Tidak Ditemukan

  • Jika suatu penerbangan codeshare atau penerbangan yang dioperasikan oleh maskapai lain termasuk dalam rencana perjalanan, ketentuan pengangkutan maskapai lain mungkin akan berlaku.
  • Jika penerbangan domestik Jepang dan penerbangan internasional dibeli pada tiket yang sama, ketentuan pengangkutan untuk penerbangan internasional juga akan berlaku untuk penerbangan domestik Jepang.

Kami senantiasa menangani bagasi yang Anda percayakan kepada kami dengan sangat hati-hati sampai kedatangan di tujuan. Namun demikian, dalam beberapa kasus, bagasi mungkin saja hilang atau tidak ditemukan.
Kami memohon maaf atas kekhawatiran dan ketidaknyamanan yang besar untuk semua penumpang yang terpengaruh.
Sehubungan dengan kejadian yang sangat disayangkan ini, ANA akan mengambil tindakan dengan itikad baik untuk menyelesaikan masalah tersebut.

Batas Waktu Pernyataan Bagasi Hilang

Dalam 21 hari dari tanggal kedatangan Anda

Cara Membuat Laporan

Mohon ikuti prosedur bagasi hilang. Laporan dapat dibuat melalui metode berikut:

  • * Untuk penerbangan yang tiba di Jepang, Surat Permohonan/Surat Kuasa harus diserahkan ke kantor bea cukai apabila menggunakan agen/kuasa penanganan bea cukai.
    Lengkapi Formulir Bagasi Hilang dan Surat Permohonan/Surat Kuasa, kemudian hubungi bandara kedatangan.
  • * Jika Anda tiba menggunakan penerbangan internasional yang pesawatnya tidak dioperasikan oleh ANA Group (nomor penerbangan diawali dengan NH), hubungi maskapai operasional secara langsung.

Mengecek Status Bagasi

Cek status bagasi melalui Sistem Pencarian Bagasi(hanya dalam bahasa Inggris).
Diperlukan nomor referensi dan nama belakang Anda untuk mengecek informasi ini.
Jika Anda tidak memiliki nomor referensi, silakan hubungi bandara kedatangan.

Pengembalian Bagasi

Bagasi yang telah ditemukan akan dikirim ke lokasi yang ditentukan.

Pernyataan Isi

Sehubungan dengan pencarian bagasi, kami mungkin akan meminta Anda menyebutkan informasi terperinci terkait isi bagasi, baik secara lisan maupun tertulis (Pernyataan Isi). Informasi ini juga mungkin digunakan sebagai referensi untuk kompensasi.

Kompensasi

ANA akan memberikan kompensasi kepada Anda jika bagasi tidak ditemukan setelah pencarian sesuai dengan Ketentuan Pengangkutan mulai dari 30 hingga 45 hari setelah tanggal kedatangan atau pernyataan bagasi hilang.

Bagasi Terlupakan, Mengambil Bagasi yang Salah, Bagasi Tertinggal

  • Jika suatu penerbangan codeshare atau penerbangan yang dioperasikan oleh maskapai lain termasuk dalam rencana perjalanan, ketentuan pengangkutan maskapai lain mungkin akan berlaku.
  • Jika penerbangan domestik Jepang dan penerbangan internasional dibeli pada tiket yang sama, ketentuan pengangkutan untuk penerbangan internasional juga akan berlaku untuk penerbangan domestik Jepang.

Bagasi Terlupakan/Menggambil Bagasi yang Salah

Setibanya di bandara, setiap penumpang harus mengambil bagasi terdaftar di tempat pengambilan bagasi dengan mengonfirmasi nomor pada label klaim bagasi dan menyelesaikan pemeriksaan bea cukai.
Jika Anda meninggalkan bandara tanpa mengambil bagasi Anda atau tidak sengaja membawa bagasi orang lain, mohon segera hubungi bandara kedatangan.

Pengembalian Bagasi

Pemeriksaan bea cukai wajib dilaksanakan dengan salah satu cara berikut: Jika menggunakan agen/kuasa penanganan bea cukai, barang akan dikirimkan ke alamat yang ditentukan setelah melalui pemeriksaan bea cukai.
Perlu diperhatikan, pelanggan bertanggung jawab atas setiap biaya pengiriman.

  • Pelanggan yang Mengurus Bea Cukai Sendiri
    Mohon hubungi bandara kedatangan sebelum kembali ke bandara. Petugas ANA akan membimbing Anda menuju kantor bea cukai.
  • Pelanggan yang Memakai Agen Bea Cukai
    Jika diinginkan, kami bisa berlaku sebagai agen bea cukai Anda. (Butuh beberapa hari)
  • Dokumen yang Dibutuhkan
    • a) Fotokopi paspor Anda (halaman foto dan halaman dengan stempel waktu kedatangan ke dalam negara)
      • * Catatan: Mohon perhatikan bahwa ada kemungkinan kami tidak bisa menangani permohonan Anda jika salinan kurang jelas.
    • b) Surat Permohonan/Surat Kuasa
      • * Catatan: Hanya Surat Permohonan/Surat Kuasa asli yang akan diterima; bukan salinannya.
      • * Catatan: Mohon bawa dokumen yang dibutuhkan langsung ke bandara, atau kirimkan lewat surat pos.

Barang Tertinggal

Barang tertinggal yang ditemukan di dalam pesawat akan disimpan di bandara kedatangan selama periode waktu tertentu.
Jika barang Anda berhasil ditemukan, kami akan segera mengirimkannya kepada Anda. Perlu diperhatikan, pelanggan bertanggung jawab atas setiap biaya pengiriman.
Barang-barang yang ditemukan di dalam fasilitas bandara dan bukan di dalam pesawat mungkin akan disimpan oleh perusahaan yang menangani bandara atau di stasiun polisi. Jika merasa kehilangan barang saat berada di fasilitas bandara, hubungi kontak di gedung bandara dan pos polisi terlebih dahulu.

Informasi Kontak Bandara

Di sini, Anda akan menemukan informasi untuk menghubungi bandara kedatangan jika ada barang Anda yang rusak, hilang, tidak ditemukan, atau tertinggal.

di wilayah Jepang

[ ] adalah kode negara/kode area. Harap masukkan [kode negara/kode area] + nomor telepon (Jika nomor telepon diawali dengan angka 0, jangan sertakan angka 0) ketika menelepon dari luar Jepang.

  • * "-" Berarti ditangguhkan.
Bandara Barang yang Terlupa Jam Kerja Keterlambatan atau Kerusakan Bagasi Jam
Narita [81]-(0)476-33-2300 09.00-17.00 [81]-(0)476-33-2301 09.00-17.00
Haneda [81]-(0)3-6428-3799 09.00-17.00 [81]-(0)3-6428-5045 09.30-17.00
Kansai [81]-(0)72-456-7575 09.00-18.00 [81]-(0)72-456-7575 09.00-18.00
Nagoya Tutup - Tutup -
Catatan:
  • Kami hanya menerima permohonan terkait bagasi yang rusak, hilang, tidak ditemukan, atau tertinggal.
  • Jam operasional dapat berubah sewaktu-waktu.
  • Menghubungi ke nomor yang salah (bukan kontak ANA) dapat menyebabkan ketidaknyamanan bagi penerima panggilan. Mohon pastikan nomor telepon sudah benar sebelum menghubungi melalui telepon.
  • Jam operasional ditunjukkan dalam waktu setempat.

AS/Kanada/Meksiko

[ ] adalah kode negara/kode area. Harap masukkan [kode negara/kode area] + nomor telepon ketika menelepon dari luar negeri.

S = Jadwal Musim Panas

W = Jadwal Musim Dingin

  • * "-" Berarti ditangguhkan.
Bandara Barang yang Terlupa Jam Keterlambatan atau Kerusakan Bagasi Jam
Chicago [1]-773-686-5216 06.30-19.30 (27 Okt - 2 Nov)
05.30-18.30 (3 Nov - 8 Mar)
06.30-19.30 (9 Mar - 29 Mar)
[1]-773-686-5216 06.30-19.30 (27 Okt - 2 Nov)
05.30-18.30 (3 Nov - 8 Mar)
06.30-19.30 (9 Mar - 29 Mar)
Honolulu

[1]-808-838-0190

Ext. 2

07.30-13.30

[1]-808-838-0190

Ext. 2

07.30-13.30
Houston [1]-832-626-2450 06.00-14.30 (27 Okt - 2 Nov)
05.00-13.30 (3 Nov - 8 Mar)
06.00-14.30 (9 Mar - 29 Mar)
[1]-832-626-2450 06.00-14.30 (27 Okt - 2 Nov)
05.00-13.30 (3 Nov - 8 Mar)
06.00-14.30 (9 Mar - 29 Mar)
Los Angeles [1]-310-909-7887 08.00-16.00/19.00-00.00 [1]-310-909-7887 08.00-16.00/19.00-00.00
New York [1]-929-456-6270 06.30-14.00/17.45-01.30 [1]-929-456-6270 06.30-14.00/17.45-01.30
San Francisco [1]-650-488-3500 08.00-15.00/18.00-20.00 [1]-650-488-3500 08.00-15.00/18.00-20.00
San Jose [1]-408-441-5468 - [1]-408-441-5468 -
Seattle seallnh@fly-ana.com 09.30-17.00 (3 Nov - 8 Mar)
10.30-18.00 (9 Mar - 29 Mar)
seallnh@fly-ana.com 09.30-17.00 (3 Nov - 8 Mar)
10.30-18.00 (9 Mar - 29 Mar)
Washington, D.C. [1]-703-972-0061 07.00-14.30 (3 Nov - 8 Mar) [1]-703-972-0061 07.00-14.30 (3 Nov - 8 Mar)
Mexico City [52]-55-1228-6331 12.00-18.00 [52]-55-1228-6331 12.00-18.00
Vancouver yvrllnh@fly-ana.com Akan membalas dalam hari kerja berikutnya. yvrllnh@fly-ana.com Akan membalas dalam hari kerja berikutnya.
Catatan:
  • Panggilan akan dikenakan biaya.
  • Jam kerja ditunjukkan dalam waktu setempat.
  • Pemeriksaan umumnya dilakukan dengan bahasa Inggris.

Eropa/Timur Tengah/Afrika

[ ] adalah kode negara/kode area. Harap masukkan [kode negara/kode area] + nomor telepon ketika menelepon dari luar negeri.

  • * "-" Berarti ditangguhkan.
Bandara Barang yang Terlupa Jam Keterlambatan atau Kerusakan Bagasi Jam
London [44]-(0)20-8745-6606 12.00-19.00 [44]-(0)330-094-8859
Solusi bagasi Global (GBS) / admin1@globalbaggage.co.uk
08.00-19.30
Paris [33]-(0)9-70-01-91-95
lostandfound.cdg1@dirby.fr
09.00-21.00 [33]-(0)9-70-01-91-95
lostandfound.cdg1@dirby.fr
09.00-21.00
Munich [49]-(0)89-975-72377/78
mucki@ana.co.jp
07.00-15.00 [49]-(0)-89-975-72382
mucki@ana.co.jp
07.00-15.00
Frankfurt frallnh@ana.co.jp 10.00-16.30 [49]-(0)69-690-71001 07.00-20.00
Dusseldorf [49]-(0)211-421-72244 - [49]-(0)211-421-72244
apdus.ana.lostandfound@aviapartner.aero
-
Brussel [32]-(0)2-753-5870 14.30-18.00 (Sel-Sab) [32]-(0)2-753-7707
baggagebrupax@securitas.be
09.00-17.00
Wina vieki@ana.co.jp 05.00-13.00 (Sel, Jum, Ming)
08.00-16.00 (Sen, Rab, Kam, Sab)
arrival.services.vie@austrian.com 05.00-24.00
Vladivostok [+7]-423-376-7800 09.00-17.00 (Sen-Jum)
(Bahasa Jepang, Inggris, Rusia)
[+7]-423-230-6843
[+7]-924-730-0362 (Ponsel)
08.00-20.00
(Bahasa Inggris, Rusia)
Milan mxp-ki@ana.co.jp 05.00-13.00 mxp-ki@ana.co.jp 05.00-13.00
Stockholm arnllnh@ana.co.jp Akan membalas dalam hari kerja berikutnya. [46]-(0)8 50507842
arn.arrival@menziesaviation.com
09.00-20.00
Istanbul [+90]-538-231-55-96
istlf@tgs.aero
24 jam [+90]-538-231-55-96
istlf@tgs.aero
24 jam
Catatan:
  • Panggilan akan dikenakan biaya.
  • Jam kerja ditunjukkan dalam waktu setempat.
  • Pemeriksaan umumnya dilakukan dengan bahasa Inggris.

Asia

[ ] adalah kode negara/kode area. Harap masukkan [kode negara/kode area] + nomor telepon ketika menelepon dari luar negeri.

S = Jadwal Musim Panas

W = Jadwal Musim Dingin

Bandara Barang yang Terlupa Jam Keterlambatan atau Kerusakan Bagasi Jam
Hong Kong [852]-2186-4488
Anggota Premium ANA
[852]-2186-4429
09.00-17.30 [852]-2186-4488
Anggota Premium ANA
[852]-2186-4429
09.00-17.30
Taipei (Taoyuan) [886]-(0)3-351-7637 08.30-22.00 [886]-(0)3-351-7637 08.30-22.00
Taipei (Songshan) [886]-(0)2-2715-6994 08.30-18.00 [886]-(0)2-2715-6994 08.30-18.00
Seoul (Gimpo) [82]-(0)2-2661-6337 06.00-22.00 [82]-(0)2-2661-6337 06.00-22.00
Mumbai [91]-(0)22-6685-9161 14.00-21.00 [91]-(0)22-6685-9161 14.00-21.00
Delhi [91]-(0)11-4963-4545 12.00-20.00 [91]-(0)11-4963-4545 12.00-20.00
Chennai [91]-(0)44-2256-9400 13.30-22.30 (Ming, Rab, Jum)
11.00-20.00 (Sen, Sel, Kam, Sab)
[91]-(0)44-2256-9400 13.30-22.30 (Ming, Rab, Jum)
11.00-20.00 (Sen, Sel, Kam, Sab)
Bangkok [66]-(0)2-134-2403/2404 10.00-12.00/17.00-19.30 [66]-(0)2-134-2403/2404 10.00-12.00/17.00-19.30
Ho Chi Minh City [84]-(0)28-3547-0415 08.00-23.00 [84]-(0)28-3547-0415 08.00-23.00
Hanoi [84]-(0)24-3926-2808
[84]-(0)24-3587-6004
08.30-17.30 (Sen-Jum)
20.00-00.00
[84]-(0)24-3926-2808
[84]-(0)24-3587-6004
08.30-17.30 (Sen-Jum)
20.00-00.00
Singapura [65]-6597-4500 07.00-23.30 [65]-6597-4500 07.00-23.30
Jakarta [62]-811-8720-886
[62]-811-8720-889
08.00-22.00 [62]-811-8720-886
[62]-811-8720-889
08.00-22.00
Manila [63]-(0)2-88467000
Ext. 1107
10.00-19.00 [63]-9755854829 10.00-19.00
Yangon [95]-(0)1-9670534 14.00-18.30 (S)
14.30-19.00 (W)
[95]-(0)1-9670534 14.00-18.30 (S)
14.30-19.00 (W)
Kuala Lumpur [60]-(0)3-8776-5772/5773 24 jam [60]-(0)3-8776-5772/5773 24 jam
Phnom Penh [855]-(0)23-862-916 14.00-19.00 [855]-(0)23-862-803 07.00-24.30
Catatan:
  • Panggilan akan dikenakan biaya.
  • Jam kerja ditunjukkan dalam waktu setempat.
  • Pemeriksaan umumnya dilakukan dengan bahasa Inggris.

Tiongkok Daratan

[ ] adalah kode negara/kode area. Harap masukkan [kode negara/kode area] + nomor telepon (Jika nomor telepon diawali dengan angka 0, jangan sertakan angka 0) ketika menelepon dari luar Tiongkok.

  • * "-" Berarti ditangguhkan.
Bandara Barang yang Terlupa Jam Keterlambatan atau Kerusakan Bagasi Jam
Beijing [86]-(0)10-6453-2501 08.00-19.30 [86]-(0)10-6453-2501 08.00-19.30
Dalian [86]-(0)411-8664-1137 08.30-17.00 [86]-(0)411-8664-1137 08.30-17.00
Shenyang [86]-(0)24-3192-9708 08.00-16.30 (Sen-Jum) [86]-(0)24-3192-9708 08.00-16.30 (Sen-Jum)
Qingdao [86]-(0)532-8827-0108 08.30-17.00 [86]-(0)532-8827-0108 08.30-17.00
Shanghai (Pudong) [86]-136-1166-7925 10.00-17.00 [86]-136-1166-7925 10.00-17.00
Shanghai (Hongqiao) [86]-(0)21-2235-2532 09.00-17.00 [86]-(0)21-2235-2532 09.00-17.00
Hangzhou [86]-(0)571-8666-5966 09.30-16.00 (Sen-Jum) [86]-(0)571-8666-5966 09.30-16.00 (Sen-Jum)
Guangzhou [86]-(0)20-2823-8082
[86]-(0)20-8612‐0849
09.00-16.30
24 jam (hanya bahasa Inggris/Mandarin)
[86]-(0)20-2823-8082
[86]-(0)20-8612‐0849
09.00-16.30
24 jam (hanya bahasa Inggris/Mandarin)
Xiamen [86]-(0)592-570-6036 05.30-24.00
(hanya bahasa Inggris/Mandarin)
[86]-(0)592-570-8371 08.30-18.00 (hanya Bahasa Inggris/Mandarin)
Wuhan [86]-(0)27-6559-0130 - [86]-(0)27-6559-0130 -
Shenzhen [86]-(0)755-2345-9173 10.00-17.30 [86]-(0)755-2345-8635 09.00-24.00
(hanya bahasa Inggris/Mandarin)
Catatan:
  • Panggilan akan dikenakan biaya.
  • Jam kerja ditunjukkan dalam waktu setempat.
  • Pemeriksaan umumnya dilakukan dengan bahasa Jepang.

Oseania

[ ] adalah kode negara/kode area. Harap masukkan [kode negara/kode area] + nomor telepon (Jika nomor telepon diawali dengan angka 0, jangan sertakan angka 0) ketika menelepon dari luar Australia.

Bandara Barang yang Terlupa Jam Keterlambatan atau Kerusakan Bagasi Jam
Sydney [61]-(0)2-9667-6352 08.00-16.00 [61]-(0)2-8337-9252 06.00-22.00
Perth [61]-1800-452-308 24 jam [61]-1800-452-308 24 jam
Catatan:
  • Panggilan akan dikenakan biaya.
  • Jam kerja ditunjukkan dalam waktu setempat.
  • Pemeriksaan umumnya dilakukan dengan bahasa Inggris